Hujan badai disertai kilat dan petir landa wilayah Aceh
Ilustrasi badai hujan. (ANTARA)
Home News BMKG perkirakan hujan deras landa Jakarta
News

BMKG perkirakan hujan deras landa Jakarta

Share
Share

POPULARITAS.COM – Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memperkirakan DKI Jakarta akan diterjang hujan dengan intensitas deras pada Sabtu siang.

Berdasarkan data perkiraan cuaca yang dikutip dari laman Antara, Sabtu (4/3/2023), terlihat seluruh wilayah DKI Jakarta akan dilanda berawan pada pagi hari.

Memasuki siang, Jakarta Timur, Jakarta Barat dan Jakarta Selatan akan dilanda hujan deras disertai petir.

Sedangkan wilayah lainnya akan dilanda hujan dengan intensitas ringan. Memasuki malam, Jakarta Barat dan Jakarta Pusat akan dilanda hujan dengan intensitas ringan.

Sedangkan wilayah lainnya hanya dilanda cuaca berawan. Rata rata suhu diperkirakan mencapai 24-31 derajat selsius dan kelembaban udara berkisar 80 sampai 95 persen.

Share
Tulisan Terkait
News

263 gampong di Pidie belum ajukan pencairan dana desa

POPULARITAS.COM – Sebanyak 263 gampong di Kabupaten Pidie, dikabarkan belum menyerahkan dokumen...

News

PWI Aceh Besar dan Kakan Kemenag sepakati perkuat kerja sama publikasi

POPULARITAS.COM – Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Cabang Aceh Besar dan Kakan Kementrian...

News

Pemkab Pidie belum tender proyek 2025

POPULARITAS.COM – Satuan Kerja Perangkat Kabupaten (SKPK) Pidie, belum kunjung menyerahkan dokumen...

News

BKN setujui M Nasir mutasi sebagai asisten I Setda Aceh

POPULARITAS.COM – Badan Kepegawaian Nasional (BKN) setujui mutasi empat jabatan dilingkup Sekretariat...

Exit mobile version