Ini menu makanan Presiden Joko Widodo saat kunjungan ke Aceh
Jokowi memantau vaksinasi warga di Aceh Besar. (Popularitas/dani)
Home News Jokowi Masuk ke Perkampungan Aceh Besar Pantau Vaksinasi
News

Jokowi Masuk ke Perkampungan Aceh Besar Pantau Vaksinasi

Share
Share

POPULARITAS.COM – Presiden Joko Widodo mendatangi Desa Lambro Bileu, Kecamatan Kuta Baro, Kabupaten Aceh Besar, Kamis (16/9/2021), untuk memantau pelaksanaan vaskinasi Covid-19 secara door to door.

Jokowi tiba Desa Lambro Bileu langsung memasuki Lorong Lhok, untuk melihat secara langsung warga yang divaksin secara door to door. Setelah divaksin, Jokowi lantas memberikan sembako ke warga tersebut.

Pantauan dilokasi, di desa tersebut Jokowi memilih mengajak warga yang tidak mampu secara ekonomi untuk mau divaksin. Ada sekitar 8 rumah warga yang didatangi Jokowi.

Kegiatan itu juga didampingi oleh Gubernur Aceh Nova Iriansyah dan Bupati Aceh Besar Mawardi Ali. Setelah menyusuri perkampungan, Jokowi melanjutkan perjalanan ke Pesantren Istiqamatuddin Darul Mu’arrif untuk memantau vaksinasi santri.

Sebelum melanjutkan perjalanan, Jokowi menyapa warga yang sudah menunggu di pinggir jalan.

Share

Leave a comment

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *


Tulisan Terkait
News

Kolonel TNI Antonius Hermawan salah satu korban tewas ledakan gudang amunisi di Garut

POPULARITAS.COM – Salah satu dari empat korban dari kalangan TNI, yakni Kolonel...

News

Komisi VII DPRA dukung Pemerintah Aceh minta akses Tol Sibanceh seksi Padang Tiji-Seulimuem dibuka untuk dukung pelaksanaan haji 2025

POPULARITAS.COM –  Ketua Komisi VII Dewan Perwakilan Rakyat Aceh (DPRA), Ilmiza Saaduddin Djamal...

News

Korban tewas kapal wisatawan di Bengkulu jadi 8 orang

POPULARITAS.COM – Jumlah korban tewas saat tragedi kapal wisatawan tenggelam di Bengkulu,...

News

Warga binaan Lapas Klas II A Rantau Prapat ikuti aneka lomba

POPULARITAS.COM – Ratusan warga binaan Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Klas II A Rantau...

Exit mobile version