Banjir di Singkil makin meluas, 26 desa terdampak
Lima kecamatan di Aceh Singkil terendam banjir, Senin (14/10/2024). FOTO : Humas BPBA
Home News Banjir di Singkil makin meluas, 26 desa terdampak
News

Banjir di Singkil makin meluas, 26 desa terdampak

Share
Share

POPULARITAS.COM – Lima kecamatan yang ada di Aceh Singkil dilaporkan terendam banjir sejak Minggu (13/10/2024) pagi.

Dari laporan BPBA, Selasa (14/10/2024), wilayah yang terendam banjir yakni Kecamatan Suro, Gunung Meriah, Singkil, Simpang Kanan dan Kuta Baharu.  “Ada sekitar 26 desa yang terendam banjir, ketinggian air mulai dari 30 hingga 70 sentimeter,” ujar petugas Pusdalops BPA, Haslinda Juwita.

Selain merendam pemukiman warga, banjir juga merendam jalan penghubung antar desa, fasilitas umum hingga sekolah. Beberapa jalan nasional juga ikut digenangi air.  “Saat ini tim BPBD setempat telah turun ke lokasi, sebagian wilayah debit airnya mulai surut, sementara sisanya masih tergenang banjir,” katanya.

Share
Tulisan Terkait
News

Plt Sekda Aceh diharapkan bangun sinergitas dengan pemerintah daerah tekan kemiskinan esktrem

POPULARITAS.COM – Plt Sekretaris Daerah Aceh, Muhammad Nasir,  mengharapkan anggota DPRK Aceh...

News

Ular piton sepanjang tiga meter mangsa ternak warga di Aceh Besar, ditangkap petugas Damkar

POPULARITAS.COM – Tim Damkar BPBD Aceh Besar Pos Kajhu menangkap seekor ular...

News

Keluarga terlapor kasus pelecehan seksual di Labusel protes penetapan tersangka

POPULARITAS.COM – Budi Arman Siregar, warga Labuhanbatu Selatan, telah ditetapkan tersangka oleh...

News

Kopda Eri Dwi Priambodo, korban ledakan gudang amunisi di Garut dimakamkan secara militer di Temanggung

POPULARITAS.COM – Upacara kemiliteran dilangsungkan pada pemakaman Kopral Dua (Kopda) Eri Dwi...

Exit mobile version