Arsip Foto. Guru dan siswa melakukan simulasi penerapan protokol pencegahan COVID-19 dalam kegiatan belajar di SMPN 1 Pontianak, Kalimantan Barat, Jumat (7/8/2020). (ANTARA)
Home News Cabdin Pendidikan Aceh Jaya Tetap Awasi Siswa Selama BTM di Tengah Pandemi Covid
News

Cabdin Pendidikan Aceh Jaya Tetap Awasi Siswa Selama BTM di Tengah Pandemi Covid

Share
Share

Kepala Cabang Dinas Pendidikan Aceh Jaya, Rahadian mengatakan, proses belajar tatap muka sebagian sekolah di kabupaten tersebut, sudab digelar, dengan mematuhu protokol kesehatan.

Selama belajar tatap muka, pihaknya terus memantau aktivitasi siswa, apakah telah menerapkan protokol kesehatan seperti memakai masker, mencuci tangan hingga menjaga jarak.

“Pengawasan tetap kita lakukan kepada siswa, artinya pengawasan apakah siswa hingga guru sudah menjalankan protokol kesehatan,” kata dia, Rabu (25/11/2020).

Proses PBM tatap muka, kata dia juga wajib mengikuti Standar Operasional Prosedur (SOP) secara ketat yang diterbitkan oleh Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Aceh Jaya, Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Aceh Jaya, dan Kepala Kantor Cabang Dinas Pendidikan Wilayah Kabupaten Aceh Jaya.

Kemudian apabila Satuan Pendidikan tidak mengikuti SOP yang telah ditetapkan maka proses PBM tatap muka pada Satuan Pendidikan tersebut harus dihentikan sementara.

“Sejauh ini PBM tetap lancer dengan memperhatikan protokol kesehatan,” ujarnya.

Share

Leave a comment

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *


Tulisan Terkait
News

Sikat motor Zulhelmi, warga Aceh Besar dibekuk polisi

POPULARITAS.COM – Tim Lebah Polsek Darussalam Aceh Besar, berhasil membekuk ZZ (20)....

News

Tokoh OPM Bumi Walo Enumbi tewas ditembak Satgas TNI

POPULARITAS.COM – Bumi Walo Enumbi, salah satu pentolan OPM di Puncak Jaya,...

News

BFLF Aceh luncurkan buku berjudul ‘Ada Cinta di Rumah Singgah’

POPULARITAS.COM – Blood For Life Foundation (BFLF) resmi meluncurkan buku berjudul Ada Cinta...

News

Kemendagri setujui 79 pejabat eselon 3 dan 4 Setda Aceh untuk dilantik

POPULARITAS.COM – Kementrian Dalam Negeri (Kemendagri), telah menyetujui sebanyak 79 pejabat eselon...

Exit mobile version