Ilustrasi
Home News Gempa Guncang Jakarta, BNPB Rilis Status Siaga Sejumlah Kawasan
News

Gempa Guncang Jakarta, BNPB Rilis Status Siaga Sejumlah Kawasan

Share
Share

JAKARTA (popularitas.com) – Gempa dengan kekuatan magnitudo 7,4 mengguncang wilayah banten dan berpotensi tsunami. Guncangan terasa hingga Jakarta, Bandung dan sebagian wilayah Jawa Tengah.

Berdasarkan keterangan BMKG, peringatan dini tsunami dilakukan untuk wilayah Banten, Bengkulu, Jabar, Lampung.

Humas BNPB Rita Rosita mengatakan daerah yang berpotensi tsunami berdasarkan pemodelan:

[ Kota/ Kabupaten (Provinsi) – Status Peringatan ]

PANDEGLANG BAGIAN SELATAN (BANTEN) – SIAGA

PANDEGLANG PULAU PANAITAN (BANTEN) – SIAGA

LAMPUNG-BARAT PESISIR-SELATAN (LAMPUNG) – SIAGA

PANDEGLANG BAGIAN UTARA (BANTEN) – WASPADA

LEBAK (BANTEN) – WASPADA

TANGGAMUS PULAU TABUAN (LAMPUNG) – WASPADA

SUKABUMI UJUNG-GENTENG (JABAR) – WASPADA

TANGGAMUS BAGIAN TIMUR (LAMPUNG) – WASPADA

LAMPUNG-SELATAN KEP. KRAKATAU (LAMPUNG) – WASPADA

LAMPUNG-SELATAN KEP. LEGUNDI (LAMPUNG) – WASPADA

LAMPUNG-BARAT PESISIR-TENGAH (LAMPUNG) – WASPADA

LAMPUNG-BARAT PESISIR-UTARA (LAMPUNG) – WASPADA

BENGKULU-UTARA PULAU ENGGANO (BENGKULU) – WASPADA

KAUR (BENGKULU) – WASPADA

LAMPUNG-SELATAN KEP. SEBUKU (LAMPUNG) – WASPADA

BENGKULU-SELATAN (BENGKULU) – WASPADA

SERANG BAGIAN BARAT (BANTEN) – WASPADA

SELUMA (BENGKULU) – WASPADA.

Sumber: Liputan6.com

Share

Leave a comment

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *


Tulisan Terkait
News

Keluarga terlapor kasus pelecehan seksual di Labusel protes penetapan tersangka

POPULARITAS.COM – Budi Arman Siregar, warga Labuhanbatu Selatan, telah ditetapkan tersangka oleh...

News

Kopda Eri Dwi Priambodo, korban ledakan gudang amunisi di Garut dimakamkan secara militer di Temanggung

POPULARITAS.COM – Upacara kemiliteran dilangsungkan pada pemakaman Kopral Dua (Kopda) Eri Dwi...

News

Prabowo melayat ke rumah almarhum Eddie Nalapraya

POPULARITAS.COM – Mayjen TNI (Purn) Eddie Nalapraya, Selasa (13/5/2025) berpulang ke rahamullah....

News

Kolonel TNI Antonius Hermawan salah satu korban tewas ledakan gudang amunisi di Garut

POPULARITAS.COM – Salah satu dari empat korban dari kalangan TNI, yakni Kolonel...

Exit mobile version