Home News Mortir yang Diduga Peninggalan Belanda Dimusnahkan
News

Mortir yang Diduga Peninggalan Belanda Dimusnahkan

Share
Share

POPULARITAS.COM – Personil Subden 1 Den Gegana Sat Brimob Polda Aceh memusnahkan mortir yang ditemukan seorang warga saat berenang di Alur Buaya, di Desa Suka Jadi Makmur, Kecamatan Langsa Baro, Kota Langsa.

Mortir diduga peninggalan Belanda itu dimusnahkan jauh dari pemukiman warga di kebun sawit area PTPN I Kebun Baru, Desa Pondok Kelapa, Kecamatan Langsa Baro, pada Selasa (5/10/2021).

Dilokasi pemusnahan di jaga ketat tim personil Kompi 2 Batalyon B Pelopor Satbrimob Polda Aceh (Kompi Aramiah) dan Polsek Langsa Barat Polres Langsa.

Baca: Benda Diduga Mortir Peninggalan Belanda Ditemukan Warga Langsa

Pemusnahan menggunakan kabel detonator, karena cesing mortir berbahan tebal pendisposalan mortir harus dilakukan tiga kali.

“Pemusnahan berjalan lancar dilakukan Subden 1 Den Gegana Sat Brimob Polda Aceh, pagi tadi,” ujar Kapolres Langsa, melalui Kapolsek Langsa Barat, Iptu Herwanto.

Sebelumnya, warga menemukan benda yang diduga mirip mortir peninggalan tentara Belanda, Kapolsek Langsa Barat Iptu Lilik Harwanto mengatakan, benda tersebut ditemukan pertama kali oleh warga sekitar.

Lanjutnya, ditakutkan terjadi hal yang tak diinginkan warga tersebut melapor ke polisi, ditakutkan masih aktif benda mirip mortir itu dibawa ke kebun sawit jauh dari pemukiman warga.

Editor: dani

Share

Leave a comment

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *


Tulisan Terkait
News

Plt Sekda Aceh diharapkan bangun sinergitas dengan pemerintah daerah tekan kemiskinan esktrem

POPULARITAS.COM – Plt Sekretaris Daerah Aceh, Muhammad Nasir,  mengharapkan anggota DPRK Aceh...

News

Ular piton sepanjang tiga meter mangsa ternak warga di Aceh Besar, ditangkap petugas Damkar

POPULARITAS.COM – Tim Damkar BPBD Aceh Besar Pos Kajhu menangkap seekor ular...

News

Keluarga terlapor kasus pelecehan seksual di Labusel protes penetapan tersangka

POPULARITAS.COM – Budi Arman Siregar, warga Labuhanbatu Selatan, telah ditetapkan tersangka oleh...

News

Kopda Eri Dwi Priambodo, korban ledakan gudang amunisi di Garut dimakamkan secara militer di Temanggung

POPULARITAS.COM – Upacara kemiliteran dilangsungkan pada pemakaman Kopral Dua (Kopda) Eri Dwi...

Exit mobile version