Nelayan temukan mayat tak dikenal di Pelabuhan Krueng Geukuh Aceh Utara
FOTO : ilustrasi mayat
Home News Seorang PNS Ditemukan Meninggal di Dalam Mobil di Aceh Utara
News

Seorang PNS Ditemukan Meninggal di Dalam Mobil di Aceh Utara

Share
Share

LHOKSEUMAWE (popularitas.com)  – Warga Desa Cot Untung, Kecamatan Nisam, Aceh Utara, dikejutkan temuan mayat seorang lelaki di dalam mobil mini bus pada Selasa, 16 Juni 2020 sekitar pukul 12.25 WIB.

Berdasarkan informasi yang diterima, identitas jasad pria itu diketahui bernama Sukri (44) salah satu warga Takengon, bekerja sebagai PNS.

Hingga saat ini belum diketahui kronologis mengenai kasus tersebut, karena masih menunggu tim identifikasi Polres Lhokseumawe, di sekitar lokasi juga sudah dipasang garis polisi.

Selain itu juga petugas juga masih menunggu pihak medis dari RS Cut Mutia Aceh Utara untuk mengevakuasi jasad itu dibawa ke rumah rakit.

“Iya benar, saat ini kita masih menunggu diproses tahap awal oleh tim identifikasi Sat Reskrim Polres Lhokseumawe, untuk mengetaui secara jelasnya,” ujar Kapolres Lhokseumawe AKBP Eko Hartanto kepada popularitas.com.

Reporter: Risky

Share

Leave a comment

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *


Tulisan Terkait
News

Keluarga terlapor kasus pelecehan seksual di Labusel protes penetapan tersangka

POPULARITAS.COM – Budi Arman Siregar, warga Labuhanbatu Selatan, telah ditetapkan tersangka oleh...

News

Kopda Eri Dwi Priambodo, korban ledakan gudang amunisi di Garut dimakamkan secara militer di Temanggung

POPULARITAS.COM – Upacara kemiliteran dilangsungkan pada pemakaman Kopral Dua (Kopda) Eri Dwi...

News

Prabowo melayat ke rumah almarhum Eddie Nalapraya

POPULARITAS.COM – Mayjen TNI (Purn) Eddie Nalapraya, Selasa (13/5/2025) berpulang ke rahamullah....

News

Kolonel TNI Antonius Hermawan salah satu korban tewas ledakan gudang amunisi di Garut

POPULARITAS.COM – Salah satu dari empat korban dari kalangan TNI, yakni Kolonel...

Exit mobile version