Darwati A Gani, Haji Uma, dan Fadhil Rahmi, dan sejumlah nama lain lolos verifikasi administrasi calon DPD RI asal Aceh
Ketua Divisi Teknis KIP Aceh, Munawarsyah. FOTO : popularitas.com/Riska Zulfira
Home News Hasil pleno KIP Aceh, hanya enam kandidat DPD RI lolos verifikasi faktual
News

Hasil pleno KIP Aceh, hanya enam kandidat DPD RI lolos verifikasi faktual

Share
Share

POPULARITAS.COM – Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh menetapkan enam bakal calon Dewan Perwakilan Daerah (DPD) yang dinyatakan memenuhi syarat berdasarkan hasil verifikasi faktual ke-1.

“KIP Aceh telah melaksanakan rapat pleno rekapitulasi hasil verifikasi faktual ke-1, dan itu hasilnya,” kata Ketua Divisi Teknis KIP Aceh, Munawarsyah, Selasa (2/3/2023).

Adapun nama-nama yang memenuhi syarat itu yakni Ahmada MZ, H. Sudirman Haji Uma, Dedi Mulyadi Selian, Nazir Adam, Mizar Liyanda, dan M. Fadhil Rahmi.

Sementara 32 bakal calon DPD lainnya belum dinyatakan memenuhi syarat sehingga mereka dipersilakan untuk melakukan perbaikan.

D imana bakal calon DPD masih berkesempatan menyampaikan dokumen dukungan perbaikan pemilih baru sejumlah proyeksi kekurangannya.

“Untuk masa perbaikan syarat minimal dukungan pemilih dimulai pada 2 hingga 11 Maret 2023,“ sebut Munawarsyah.

Share
Tulisan Terkait
News

Bupati Aceh Timur sambut kedatangan Mualem

POPULARITAS.COM – Gubernur Aceh, Muzakir Manaf atau Mualem telah tiba kembali di Aceh...

News

Draft revisi UUPA akan di paripurnakan di DPR Aceh sebelum dibawa ke Jakarta

POPULARITAS.COM – Anggota Tim Revisi Undang-undang Pemerintah Aceh (UUPA), Abdurrahman Ahmad mengatakan...

News

Plt Sekda Aceh diharapkan bangun sinergitas dengan pemerintah daerah tekan kemiskinan esktrem

POPULARITAS.COM – Plt Sekretaris Daerah Aceh, Muhammad Nasir,  mengharapkan anggota DPRK Aceh...

News

Ular piton sepanjang tiga meter mangsa ternak warga di Aceh Besar, ditangkap petugas Damkar

POPULARITAS.COM – Tim Damkar BPBD Aceh Besar Pos Kajhu menangkap seekor ular...

Exit mobile version