Profil Ahmad Haydar Kapolda Aceh pengganti Wahyu Widada
Irjen Pol Ahmad Haydar
Home News Profil Ahmad Haydar Kapolda Aceh pengganti Wahyu Widada
News

Profil Ahmad Haydar Kapolda Aceh pengganti Wahyu Widada

Share
Share

POPULARITAS.COM – Irjen Pol Ahmad Haydar, secara resmi telah ditunjuk Mabes Polri sebagai Kapolda Aceh, menggantikan Irjen Pol Drs Wahyu Widada. Melalui surat telegram nomor : ST/1506/VII/KEP/2021, Alumni Akpol 88 tersebut, selanjutnya akan meneruskan kepemimpinan Wahyu Widada yang ditunjuk sebagai As SDM Kapolri.

Irjen Pol Ahmad Haydar, pernah bertugas di Aceh pada 2005 dengan jabatan Kasat Serse Ekonomi, dan pernah menjadi Wakapolda Jambi periode 2017-2019.

Pria yang lahir di Kudus, Jawa Tengah, 9 September 1965 itu, sebelum ditunjuk sebagai Kapolda Aceh, jabatan sebelumnya adalah, Widyaiswara Kepolisian Utama Tingkat I Sespim Lemdiklat Polri (2020).

Editor : Hendro Saky

Share

Leave a comment

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *


Tulisan Terkait
News

Persiraja Banda Aceh dukung aturan VAR di Liga 2

POPULARITAS.COM – Tim Liga 2 asal Aceh yakni Persiraja Banda Aceh mendukung...

News

Tiga rumah di Aceh Besar terbakar

POPULARITAS.COM – Tiga unit rumah terbakar di Gampong Rumpet, Kecamatan Krueng Barona...

News

Bupati Aceh Timur sambut kedatangan Mualem

POPULARITAS.COM – Gubernur Aceh, Muzakir Manaf atau Mualem telah tiba kembali di Aceh...

News

Draft revisi UUPA akan di paripurnakan di DPR Aceh sebelum dibawa ke Jakarta

POPULARITAS.COM – Anggota Tim Revisi Undang-undang Pemerintah Aceh (UUPA), Abdurrahman Ahmad mengatakan...

Exit mobile version