Badan Narkotika Nasional Kabupaten (BNNK) Pidie Jaya, melakukan tes bebas narkoba terhadap sejumlah wartawan di daerah setempat secara mendadak.