Editorial
Sah, Anies Baswedan kantongi tiket capres 2024
Dipastikan, koalisi Nadem, Demokrat dan PKS, usung Anies Baswedan bakal calon presiden di Pilpres 2024 mendatang. Kepastian itu, usai sinyal yang ditegaskan oleh Partai Keadilan Sejahtera, mendukung mantan Gubernur DKI Jakarta itu pada suksesi kepemimpinan nasional mendatang.
Pesan perpisahan Kombes Pol Sony Sonjaya
Di Gedung Presisi Polda Aceh, Jumat (6/1/2023), jajaran Direktorat Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Kepolisian Daerah ujung barat Sumatra tersebut, gelar acara malam pisah sambut. Dihadiri ratusan personil instansi itu, dan tamu undangan lainnya, kegiatan tersebut...
Menyoal SE Gubernur Aceh perihal pengendalian BBM bersubsidi
April 2022, Pemerintah Aceh sudah pernah mengusulkan tambahan kuota BBM bersubsidi kepada BPH Migas, namun untuk tahun 2023 hal tersebut belum dapat dipenuhi.
Dua ribu dua tiga
JARUM jam terus bergerak seiring dengan berjalannya waktu. Tanpa terasa, semua umat manusia di planet bumi ini, beberapa jam kedepan akan menghabiskan penghujung tahun 2022.
Yang tak mati tak kembali, dan yang lahir merupakan harapan....
18 tahun tsunami Aceh, pentingnya budaya sadar bencana
POPULARITAS.COM - Peringatan 18 tahun tsunami Aceh tahun 2022, dipusatkan di kuburan massal Gampong Siron, Aceh Besar. Ya, ditempat ini, lebih dari 40 ribu jenazah korban tsunami dikebumikan.
Pemilihan kuburan massal Gampong Siron sebagai tempat...
Tribute untuk timnas Maroko
PENTAS laga semifinal Piala Dunia 2022, Prancis dan Maroko usai sudah. Gempita pecinta sepakbola tersemat pada negeri singa Atlas itu pupus. Al Bayt Stadium, Al Khor, Qatar, Jadi saksi heroisme Hakim Ziyeck dan kawan-kawan berjibaku.
Ayo Kita Sukseskan Vaksinasi Polio di Aceh
PENEMUAN kasus serangan virus polio terhadap empat anak di Kecamatan Mane, Pidie, provinsi Aceh menyentak perhatian publik. Bahkan, secara nasional, peristiwa itu telah ditetapkan sebagai kejadian luar biasa (KLB) oleh Kementrian Kesehatan RI.
Kasus polio...
Duka untuk Cianjur
Senin, 21 November 2022, Badan Meteorologi dan Klimatologi (BMKG) mencatat terjadi gempa dangkal di provinsi Jawa Barat, persisnya di Kabupaten Cianjur. Peristiwa alam yang tercatat dalam seismograf milik lembaga itu, kekuatan laksa 5,6 SR.
Dampaknya...
Carut marut dunia pendidikan Aceh, Alhudri mundurlah
PULUHAN pelajar yang tergabung dalam organisasi Pelajar Islam Indonesia (PII) Aceh, Selasa (2/11/2022), demontrasi ke Kantor Dinas Pendidikan Aceh yang berada di Jalan Tgk Daud Beureueh tersebut. Tuntutan para pelajar dan mahasiswa itu, Desak...