Bermain merupakan aktivitas utama bagi anak-anak, sebab bermain memberikan banyak keuntungan bagi si kecil, terutama dalam aspek perkembangan dan kecerdasan emosi.
Psikolog klinis dan keluarga dari Universitas Gadjah Mada (UGM) Pritta Tyas Mangestuti mengatakan kegiatan bermain pada anak memiliki manfaat besar bagi tumbuh kembang...