Aceh menuju dunia tampak wajah
Ilustrasi, masker kain. (Foto: Klikdokter.com)
Home News New Normal, Jangan Lupa Cara Cuci Masker Kain yang Benar
News

New Normal, Jangan Lupa Cara Cuci Masker Kain yang Benar

Share
Share

BANDA ACEH (popularitas.com) – Menjalani tatanan hidup yang baru atau new normal, memakai masker kain ketika keluar rumah menjadi hal wajib. Selain mencuci tangan dan PHBS (Perilaku Hidup Bersih dan Sehat), memakai masker menjadi salah satu upaya dalam pencegahan Covid-19.

Penggunaan masker kain juga tidak bisa sembarangan. Masker kain sebaiknya digunakan tidak lebih dari empat jam. Karenanya, seperti imbauan Kementerian Kesehatan, setiap orang diharapkan membawa cadangan masker kain.

Selain itu, yang perlu diingat masker kain bisa kembali digunakan setelah dicuci. Nah, cara mencuci masker kain juga tidak boleh sembarangan.

Berikut cara mencuci masker kain yang benar dari Kementerian Kesehatan melalui akun Instagramnya,@kemenkes_ri :

  1. Siapkan air, bila memungkinkan air panas dengan suhu 60-65 derajat celcius
  2. Tambahkan detergen dan rendam masker beberapa saat
  3. Kucek masker hingga kotoran luruh
  4. Bilas di bawah air mengalir hingga busa hilang
  5. Keringkan di bawah sinar matahari atau menggunakan pengering panas
  6. Setrika dengan suhu panas agar bakteri dan virus mati
  7. Masker kain siap digunakan.

Sumber: Okezone

Share

Leave a comment

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *


Tulisan Terkait
Keluarga terlapor kasus pelecehan seksual di Labusel protes penetapan tersangka
News

Keluarga terlapor kasus pelecehan seksual di Labusel protes penetapan tersangka

POPULARITAS.COM – Budi Arman Siregar, warga Labuhanbatu Selatan, telah ditetapkan tersangka oleh...

Kopda Eri Dwi Priambodo, korban ledakan gudang amunisi di Garut dimakamkan secara militer di Temanggung
News

Kopda Eri Dwi Priambodo, korban ledakan gudang amunisi di Garut dimakamkan secara militer di Temanggung

POPULARITAS.COM – Upacara kemiliteran dilangsungkan pada pemakaman Kopral Dua (Kopda) Eri Dwi...

Prabowo melayat ke rumah almarhum Eddie Nalapraya
News

Prabowo melayat ke rumah almarhum Eddie Nalapraya

POPULARITAS.COM – Mayjen TNI (Purn) Eddie Nalapraya, Selasa (13/5/2025) berpulang ke rahamullah....

Kolonel TNI Antonius Hermawan salah satu korban tewas ledakan gudang amunisi di Garut
News

Kolonel TNI Antonius Hermawan salah satu korban tewas ledakan gudang amunisi di Garut

POPULARITAS.COM – Salah satu dari empat korban dari kalangan TNI, yakni Kolonel...