Gawai seluler keluaran Apple, yakni iPhone, memiliki fitur-fitur yang mungkin belum banyak diketahui pengguna, salah satunya trackpad.